Artikel suatu blog merupakan sumber kehidupan blog dan sumber yang mendatangkan traffic pengunjung, semakin banyak artikel blog semakin bagus dan menarik blog tersebut. Blog yang memiliki jumlah artikel banyak selain harus memiliki tampilan bagus juga harus didukung oleh navigasi yang baik, salah satu navigasi tersebut adalah widget dengan random post di blogspotĀ disertai gambar thumbnail setiap postnya.
Thumbnail post berpengaruh untuk membuat para pengunjung merasa betah di dalam blog yang mereka baca dan penasaran dengan artikel post yang lain karena disertai dengan gambar thumbnail penampakan post-nya.
Ikutseo.com akan mencoba memberikan Cara memasang Random Post di Blogspot dengan mempergunakan Thumbnail sangat mudah, hanya dengan menyisipkan code script di bawah ini pada widget html tata letak blogspot :
<style type=’text/css’> img.recent_thumb {padding:1px;width:72px;height:72px;border:0; float:left;margin: 10px 10px 5px 0px;} .recent_posts_with_thumbs {float: left;width: 100%;margin: 10px 10px 5px 0px;padding: 0;font-size:13px;} ul.recent_posts_with_thumbs li {padding-bottom:5px;padding-top:5px;} .recent_posts_with_thumbs strong {font-size:12px;}</style>
<script style=’text/javascript’ src=’http://ikutseo.com/js/recent post_ikutseo.js’></script> <script style=’text/javascript’>
var numposts = 5;
var showpostthumbnails = true;
var displaymore = false;
var displayseparator = false;
var showcommentnum = false;
var showpostdate = false;
var showpostsummary = true;
var numchars = 150; </script>
<script src=’http://blog.ikutseo.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentpostswiththumbs’></script>
Code script akan menampilakn 5 post random artikel dengan thumbnail, anda bisa merubah dan menentukan jumlah post random artikel dengan merubah angka 5 denganĀ angka jumlah post yang anda kehendaki.
var numofpost=5;
Semoga bermanfaat selalu, jangan lupa selalu mampir di ikutseo.com dan membaca artikel-artikel yang bermanfaat lainnya.